Arsip Tag: Kota Palopo

BNN Kota Palopo Adakan Tes Urine Pada Dinas Perhubungan Kota Palopo

Senin (22/10/2018) BNN Kota Palopo adakan kegiatan Pemberdayaan Masyarakat Anti Narkoba Melalui Tes Urine di Lingkungan Instansi Pemerintah pada Dinas Perhubungan Kota Palopo sebagai upaya deteksi dini penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba.

Lanjutkan membaca BNN Kota Palopo Adakan Tes Urine Pada Dinas Perhubungan Kota Palopo

Setelah Dikukuhkan Penggiat Anti Narkoba Kelurahan Pontap Langsung Menjalani Tes Urine Deteksi Dini

Sabtu (13/10/2018) BNN Kota Palopo mengadakan Kegiatan Pemberdayaan Masyarakat Anti Narkoba Melalui Tes Urine pada Kelompok Masyarakat di RW III Kampung KB Kelurahan Pontap Kecamatan Wara Timur KotaPalopo.

Lanjutkan membaca Setelah Dikukuhkan Penggiat Anti Narkoba Kelurahan Pontap Langsung Menjalani Tes Urine Deteksi Dini

Pencanangan Rumah Singgah dan Pelantikan Penggiat Anti Narkoba Kelurahan Pontap Kecamatan Wara Timur Kota Palopo

Sabtu (13/10/2018) Kepala BNN Kota palopo, AKBP Ismail Husain, S.H., M.H hadir beserta jajarannya dan staf BNN Kota Palopo hadir dalam kegiatan Pencanangan Rumah Singgah dan Pelantikan Penggiat Anti Narkoba Kelurahan Pontap Kecamatan Wara Timur Kota Palopo.

Lanjutkan membaca Pencanangan Rumah Singgah dan Pelantikan Penggiat Anti Narkoba Kelurahan Pontap Kecamatan Wara Timur Kota Palopo

BNN Kota Palopo Adakan Tes Urine di Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Palopo

Selasa (9/10/2018) BNN Kota Palopo melalui Seksi Pencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat mengadakan Tes Urine bagi Pejabat an dan staf Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Palopo.

Kegiatan ini merupakan bagian dari kegiatan Pemberdayaan Masyarakat sebagai upaya deteksi dini dan menciptakan lingkungan Kantor yang bersih sehat tanpa narkoba.

Kegiatan ini sejalan dengan Surat Edaran Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Birokrasi Republik Indonesia Nomor 50 Tahun 2017 tentang Pelaksanaan Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika dan Prekursor Narkotika di Instansi Pemerintah. Pada Surat Edaran tersebut berisi edaran kepada pimpinan instansi pusat maupun daerah untuk melaksanakan 3 hal terkait P4GN yaitu melaksanakan sosialisasi dan penyebarluasan informasi P4GN, melaksanakan tes urine kepada ASN maupun calon ASN dengan berkoordinasi dengan BNN dan membentuk satgas/relawan anti narkoba di instansi masing-masing.

Aparat Pemerintah dan Masyarakat Kecamatan Wara Barat dibekali informasi P4GN

Senin (8/10/2018) BNN Kota Palopo kembali melaksanakan kegiatan Diseminasi Informasi Melalui Penyuluhan Tatap Muka. Giat kali ini dilaksanakan Kepada Masyarakat Kecamatan Wara Barat Kota Palopo.

Lanjutkan membaca Aparat Pemerintah dan Masyarakat Kecamatan Wara Barat dibekali informasi P4GN

Hari Ketiga-Peserta Bimbingan Teknis Life Skill Masyarakat Rawan Narkoba Praktek Sablon Baju

Sabtu (29/9/2018) Kegiatan Bimbingan Teknis Life Skill Masyarakat Rawan Narkoba masih berlanjut di Roemah Simpoel Kota Palopo.

Lanjutkan membaca Hari Ketiga-Peserta Bimbingan Teknis Life Skill Masyarakat Rawan Narkoba Praktek Sablon Baju

Kepala BNN Kota Palopo Melaksanakan Koordinasi ke Dinas Pendidikan Kota Palopo

Rabu (19/9/2018) Kepala BNN Kota, AKBP Ismail Husain, S.H.,M.H Palopo beserta jajarannya melaksanakan koordinasi dengan Dinas Pendidikan Kota Palopo terkait Program P4GN di lingkungan sekolah.

Lanjutkan membaca Kepala BNN Kota Palopo Melaksanakan Koordinasi ke Dinas Pendidikan Kota Palopo

Aparat Pemerintah dan Kelompok Masyarakat sekaligus Relawan Anti Narkoba Kecamatan Wara Selatan di Bekali Infomasi P4GN

Senin (17/9/2018) BNN kota Palopo kembali melaksanakan giat Diseminasi Informasi melalui Penyuluhan Tatap Muka pada Masyarakat.

Lanjutkan membaca Aparat Pemerintah dan Kelompok Masyarakat sekaligus Relawan Anti Narkoba Kecamatan Wara Selatan di Bekali Infomasi P4GN

BNN Kota Palopo Hadir Memberikan Sosialisasi P4GN pada Kegiatan Rutin Majelis Taklim Az Zikra

Kamis (13/9/2018) BNN Kota Palopo Hadir memberikan sosialisasi pada Kegiatan Rutin Majelis Taklim Az Zikra di Kelurahan Salobulo Kecamatan Wara Utara.

Lanjutkan membaca BNN Kota Palopo Hadir Memberikan Sosialisasi P4GN pada Kegiatan Rutin Majelis Taklim Az Zikra

Majelis Taklim Wara Barat Mulai Terapkan Program Bang Wawan dengan Pencegahan Penyalahgunaan Narkoba

Minggu (9/9/2018) BNN Kota Palopo melaksanakan kegiatan Supervisi Implementasi Advokasi Program Pembangunan Berwawasan Anti Narkoba (Bang Wawan) pada Mejelis Taklim Kecamatan Wara Barat Kota Palopo.

Lanjutkan membaca Majelis Taklim Wara Barat Mulai Terapkan Program Bang Wawan dengan Pencegahan Penyalahgunaan Narkoba